PENGELOLAAN
DAN PENYIMPANAN ARSIP
Tata
Arsip berkaitan dengan pengelolaan dan tata cara penyimpanan arsip
7
Pola Pengelolaan Arsip
n Penciptaan
n Pemahaman
n Pencetakkan
n Pengiriman
n Pembacaan
n Penyusunan
n Penyimpanan
Dalam penyimpanan arsip,
terdapat beberapa
sistem penyimpanan arsip yang biasa digunakan dalam
pengelolaan arsip :
n Sistem
penyimpanan arsip berdasarkan nomor
n Sistem
penyimpanan arsip berdasarkan abjad
n Sistem
penyimpanan arsip berdasarkan pokok masalah
n Sistem
penyimpanan arsip berdasarkan lokasi/wilayah
n Sistem
penyimpanan arsip berdasarkan tanggal
Alasan
Penyimpanan Arsip
Setiap organisasi, lembaga atau
perusahaan memiliki alasan yang berbeda saat melakukan penyimpanan arsip
tergantung bidang serta kebutuhannya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar