Sabtu, 05 Juli 2014

LATIHAN SOAL 3



LATIHAN SOAL 3

1.      Pada kajian ekonomi makro dikenal istilah permintaan agregat dan penawaran agregat.
a.       Mengapa kurve permintaan agregat memiliki slope negatif? Jelaskan !
b.      Apa perbedaan antara permintaan individu dengan permintaan agregat? Jelaskan dengan contoh!
2.      Pada kajian ekonomi makro dikenal istilah permintaan agregat dan penawaran agregat.
a.       Apa yang dimaksud dengan penawaran agregat? Jelaskan dengan contoh!
b.      Sebut dan jelaskan faktor – faktor yang mempengaruhi penawaran agregat!
3.      Perekonomian 2 sektor atau biasa disebut sistem perekonomian sederhana terdiri dari sektor rumah tangga dan perusahaan.
a.       Bagaimanakah keseimbangan dalam perekonomian 2 sektor? Jelaskan!
b.      Jelaskan disertai dengan gambar, sirkulasi aliran pendapatan dalam perekonomian 2 sektor!
4.      Selain perekonomian 2 sektor, dalam ekonomi makro juga dikenal istilah perekonomian 3 sektor dan perekonomian 4 sektor.
a.       Mengapa kecenderungan yang terjadi pada saat ini, negara – negara di dunia menggunakan sistem perekonomian 4 sektor? Jelaskan!
b.      Jelaskan disertai dengan gambar, aliran kegiatan pada sistem perekonomian 4 sektor!
5.      Konsumsi merupakan salah satu kegiatan manusia dalam perekonomian.
a.       Apa perbedaan mendasar tentang konsumsi dalam kajian ekonomi mikro dengan ekonomi makro?Jelaskan!
b.      Bagaimana pandangan John Maynard Keynes terkait dengan konsumsi? Jelaskan!



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TEMA UAS MATA KULIAH MK3 KELAS BC

  DAFTAR TEMA UJIAN AKHIR SEMESTER 15P03122 MANAJEMEN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (2 SKS) ROMBEL: 7101400...