POKOK BAHASAN
PERBEDAAN ADMINISTRASI NEGARA DAN ADMINISTRASI NIAGA
Perbedaan
administrasi Negara dengan administrasi niaga dapat dilihat dari:
1.
Faktor
tujuan
Administrasi
Negara bertujuan meningkatkan kemakmuran seluruh rakyat, sedangkan administrasi
niaga bertujuan untuk mempertahankan kelangsungan hidup organisasi yang diukur
dari akumulasi modal, penambahan investasi, diversifikasi produk dan
keuntungan.
2.
Faktor
motif
Administrasi
Negara bermotif pemberian layanan/service sedangkan administrasi niaga
bermotifkan laba atau keuntungan.
3.
Sifat
pelayanan
Sifat
pelayanan pada administrasi Negara memberikan layanan yang sama kepada semua
warga Negara sedangkan administrasi niaga membedakan sifat service karena
bermotifkan keuntungan.
4.
Wilayah
yurisdiksi
Administrasi
Negara memperoleh kekuasaannya dari rakyat sedangkan adminitrasi niaga
kekuasaannya terletak pada besarnya modal, skill dan manajerial.
5.
Kekuasaan
Administrasi
Negara mempunyai wilayah kekuasaan yang sama luasnya dengan wilayah kekuasaan negara
sedangkan administrasi niaga tidak memiliki wilayah kekuasaan yang dimiliki
adalah wilayah operasi.
6.
Orientasi
politik
Administrasi
Negara dan seluruh aparatur pemerintah berorientasi politik netral sedangkan
administrasi niaga menjalankan poitiknya secara memihak dan menganut aliran
yang dianggap membantu usahanya
7.
Cara
bekerja
Pada
umumnya jalannya administrasi Negara lebih lamban daripada administrasi niaga
karena berdasar pada pendekatan legalitas
sedangkan administrasi niaga lebih cepat karena pendekatannya adalah programmatic
Tidak ada komentar:
Posting Komentar